Home » » Perbedaan antara Sling Bags dan Messenger Bag

Perbedaan antara Sling Bags dan Messenger Bag

Written By Nendi on Rabu, 31 Agustus 2016 | 04.39

Seperti yang telah di bahas pada artikel sebelumnya mengenai sling bag, ada perbedaan antara sling bag dan messenger bag, kebanyak orang mengira bahwa messenger bag dan sling bag atau tas selempang adalah tas sama, namun sebenarnya kedua tas ini adalah tas yang berbeda, mari kita simak perbedaan antara sling bag dan messenger bag.

Sling Bags


Sling bag sering di gunakan oleh kalangan pria modern baik untuk bepergian maupun kekantor, namun pengguna sling bag ini kebanyak mereka tidak tahu apa itu sling bag.

Sling bag adalah tas kecil yang beberntuk persegi panjang atau pun persegi, kegunaanya sangat terbatas yaitu hanya untuk menyimpan barang-barang kecil seperti gadget, dompet dan buku catatan kecil. Tas selempang biasanya terbuat dari Kanvas dan kulit, tas ini di pakai dengan cara di selempangkan di bahu.

[caption id="attachment_419" align="aligncenter" width="300"]IMG_1870 Sling Bag[/caption]

Messenger bag


Messenger Bag merupakan tas yang berbentuk persegi atau persegi panjang namun memiliki ukuran yang besar dan bisa menampung lebih banyak barang, messenger bag biasanya di gunakan oleh pengantar surat, tas ini biasanya terbuat dari kanvas tahan air dan cara pemakainya di selmpang .

[caption id="attachment_490" align="aligncenter" width="300"]messenger bag12 Messenger bag[/caption]

Itulah perbedaan antar sling bag dan messenger bag.

Tas Kulit Selempang Pria
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Belajar Membuat Blog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger